Antara pidato terhebat (di dunia?)yang pernah saya dengar ialah pidato yang disampaikan oleh Bung Tomo daripada Indonesia.
Untuk mengetahui siapa sebenarnya Bung Tomo ini,sila klik :-
http://en.wikipedia.org/wiki/Bung_Tomo
http://id.wikipedia.org/wiki/Sutomo
Untuk mendengar pidato hebat ini pula ,sila klik:-
http://www.youtube.com/watch?v=zm_XZWHhayA
http://www.youtube.com/watch?v=oYrD-svYK9I
Di bawah ini disertakan juga sedutan pidato Bung Tomo:-
''Saudara - saudara… kita pemuda-pemuda…rakyat Indonesia disuruh datang membawa senjata kita kepada Inggris dengan membawa bendera putih, tanda bahwa kita menyerah dan takluk kepada Inggris. Inilah jawaban kita, jawaban pemuda-pemuda…rakyat Indonesia: Hai Inggris, selama banteng-banteng, pemuda-pemuda Indonesia masih mempunyai darah merah yang dapat membuat secarik kain putih menjadi merah dan putih…selama itu kita tidak akan menyerah.
Teman-temanku seperjuangan… terutama pemuda-pemuda Indonesia, kita terus berjuang, kita usir kaum penjajah dari bumi kita Indonesia yang kita cintai ini…Sudah lama kita menderita, diperas, diinjak-injak. Sekarang adalah saatnya kita rebut kemerdekaan kita. Kita bersemboyan: KITA MERDEKA ATAU MATI. ALLAHU AKBAR…ALLAHU AKBAR…ALLAHU AKBAR…MERDEKA! ”
SELAMA BANTENG-BANTENG INDONESIA, MASIH MEMPUNYAI DARAH MERAH YANG DAPAT MEMBUAT SECARIK KAIN PUTIH MENJADI MERAH PUTIH, MAKA SELAMA ITU KITA TIDAK MENYERAH KEPADA SIAPAPUN"
Saudara-saudara rakyat Surabaya.Bersiaplah! Keadaan genting.Tetapi saya peringatkan sekali lagi.Jangan mulai menembak.Baru kalau kita ditembak.Maka kita akan ganti menyerang mereka itu.Kita tunjukkan bahwa kita itu adalah orang yang benar-benar ingin merdeka.Dan untuk kita saudara-saudara.Lebih baik kita hancur lebur daripada tidak merdeka.Semboyan kita tetap.Merdeka atau mati.
Dan kita yakin, Saudara-saudara.pada Akhirnya, pastilah kemenangan akan jatuh ke tangan kita.Sebab Allah selalu berada di pihak yang benar.Percayalah Saudara-saudara!Tuhan akan melindungi kita sekalian.Allahu Akbar! Allahu Akbar! Allahu Akbar!Merdeka!''
No comments:
Post a Comment